Translate

Rabu, 06 November 2013

dimana kesempurnaanmu


ketika aku mengatakan bahwa semua ini kebetulan
maka orang asingpun datang dan mengatakan "saya takjub akan rencanaNya"
ketika aku mengatakan bahwa dunia ini luas
maka orang barupun datang dan mengatakan "aku pamannya dia"
ketika aku mengatakan bahwa rizki itu perlu usaha
maka orang gilapun melewatiku dan dg tangan rakusny membawa berbagai makanan
dan berkata "semua orang bodoh"
ketika aku mengatakan bahwa cinta adalah kasih sayang
maka seorang laki2pun datang dan mengatakan "kamu wanita angkuh,namun krn q memahami sebab keangkuhanmu,semakin aku mencintaimu krn Allah"

Selasa, 05 November 2013

semburat merah jambu

didalam indahnya malam
yang membungkam kecintaan
kau tertunduk dalam rindu
bayangan dia menari-nari
membuatmu kian menaruh hati

Aku Malu

aku tertegun dalam bayangan
memahami tiap jengkal burung terbang
tak mampu beranjak dalam takjub
butiran-butiran air menjawab
senyum terindah sejenak pecah berantakan
akankah kita belajar dari burung
atau sudahkah mati mata hati tuk berkata

Selasa, 24 September 2013

Menghadapi Persaingan Sebagai Entrepreneur

Menghadapi Persaingan Sebagai Entrepreneur
Seiring bertambahnya pemahaman orang akan begitu “enaknya” menjadi entrepreneur
Yaitu seorang entrepreneur itu bisa meng-goal-kan apa yang banyak didambakan orang-orang umumya yaitu Freedom of Money and Freedom of Time.

Jumat, 18 November 2011

Jangan Puji Diriku

Jangan memuji kecantikan pelangi ini
Tapi pujilah Allah
Yang menciptakan Langit & Bumi
Jangan percaya
Denga kata-kata bijakku
Tapi percayalah Firman Allah yang Maha Benar

Perjuangan Cinta Sejati (Ali Bin abi Thalib)

Bismillah....
Kisah pertama ini diambil dari buku Jalan Cinta Para Pejuang, Salim A.Fillah. Chapter aslinya berjudul “Mencintai sejantan ‘Ali” (Sedikit Diedit Dari Sumbernya)
Ada rahasia terdalam di hati ‘Ali yang tak dikisahkannya pada siapapun. Fathimah.
Karib kecilnya, puteri tersayang dari Sang Nabi yang adalah sepupunya itu, sungguh memesonanya.
Kesantunannya, ibadahnya, kecekatan kerjanya, parasnya.
Lihatlah gadis itu pada suatu hari ketika ayahnya pulang dengan luka memercik darah dan kepala yang dilumur isi perut unta.